*SETIAP ORANG PUNYA CERITA* *SETIAP ORANG PUNYA MASALAH*

*SETIAP ORANG PUNYA CERITA*
*SETIAP ORANG PUNYA MASALAH*

Hidup selalu terbungkus oleh banyak lapisan. *Kita hanya melihat lapisan luar & tidak tahu isi dalamnya

*Kita sering tertipu oleh keindahan di luar & tdk tahu realita yg di dalam.*

Sesungguhnya semua keluarga punya masalah. Semua orang punya cerita duka. Begitulah hakekat hidup.

*_Janganlah menggosip tentang masalah orang, sebenarnya siapapun tidak mau mengalami masalah tapi manusia tidak luput dari masalah_*

*Jangan mengeluh karena masalah.*
*Hayatilah MAKNA dibalik semua masalah maka semua masalah akan membuat hidup menjadi BERMAKNA.*

*Jangan bandingkan hidup kt dgn orang lain, karena orang lain belum tentu lebih bahagia dari kita.*

SEBUAH MASAKAN menjadi SEDAP karena DIMASUKKAN bumbu2 yg
"dipilih" oleh KOKI yg memasaknya.

Begitupun SEBUAH KEHIDUPAN menjadi INDAH karena Tuhan ijinkan MASUKNYA ORANG2  dalam kehidupan seseorang.

Ada yang MASUK seperti KUNYIT, walau penampilannya jelek, tapi sanggup memberi "WARNA INDAH" yang sulit dilupakan.

Ada yg MASUK spt BAWANG MERAH yg semakin lama bersamanya, semakin banyak "AIR MATA" yg tertumpah.

Ada yg MASUK seperti LADA, walau nampak kecil halus, tapi memberi "KEHANGATAN”.

Ada yg keras dan harus digilas, ada yg lembut dan cukup ditaburkan. Ada yg hadir hanya sbg pengharum dan ada juga yg hadir untuk menentukan rasa.

*JAGALAH dan JANGAN SIA-SIAKAN mereka yg MASUK memberi KEBAIKAN dalam hidupmu..!*

*SYUKURILAH dan JANGANLAH MEMBENCI mereka yang MASUK "menyakiti" hati, karena merekapun juga "berperan" MENYEDAPKAN pribadimu..!*

*SEMUANYA ITU Tuhan ijinkan "MASUK" untuk MERUBAH segala yg "tidak baik" yg ada dalam pribadi kt utk jadi lebih baik..!*

*Tuhan membentuk & memproses hidup kt untuk menjadi sajian yg sedap bagi orang lain juga.  Amin.*

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts Widget